Loker-pekanbaru.com - Salam Hangat Dari Kami, terima kasih telah senantiasa menjadi pengunjung di situs kami, kami akan selalu berkomitmen menghadirkan informasi-informasi loker Riau terbaru dan terpercaya setiap harinya untuk Anda. Kali ini info Loker Terbaru Non PNS Kementerian Setneg RI Tingkat SMK, D3, S1 Oktober 2017.
Kementerian Setneg atau dahulunya Sekretariat Negara Republik Indonesia dipimpin oleh seorang Menteri Mensesneg yaitu Pratikno. Kementerian Sekretaris Negara ini memiliki tugas penting dalam menyelenggarakan dukungan teknis dan administrasidalam bidang pemerintahan untuk kesekretariatan negara yang diputuskan dalam membantu presiden dan wakil presidendalam menyelenggarakan pemerintahan negara. Kementerian Sekretaris Negara Republik Indonesia memiliki badan layanan umum pusat pengelolaan komplek kemayoran atau lebih dikenal dengan istilah singkatan BLU PPK Kemayoran.
Dibuka kembali penerimaan calon pegawai Non PNS dilingkungan Badan Layanan Umum Pusat pengelolaan komplek Kemayoran kementerian Setneg Republik Indonesia melalui lowongan kerja sebagai berikut.
Formasi:
Formasi:
- (S1) Analis Hukum - S-1 Hukum
- (S1) Pengelola Kepegawaian - S-1 Administrasi Negara,S-1 Hukum,S-1 Administrasi Publik
- (S1) Penyusun Program dan Rencana Anggaran - S-1 Akuntansi,S-1 Manajemen Keuangan,D-IV Akuntansi,D-IV Manajemen Keuangan
- (D3) Programmer - D-III Sistem Informasi,D-III Teknik Informatika,D-III Ilmu Komputer,D-III Manajemen Informatika
- (D3) Resepsionis - D-III Sekretaris,D-III Administrasi Perkantoran,D-III Manajemen Perkantoran
- (S1) Pengelola Bangunan - S-1 Teknik Sipil
- (S1) Pengelola Investasi - S-1 Matematika,S-1 Akuntansi,S-1 Manajemen Keuangan,S-1 Statistik,S-1 Aktuaria
- (S1) Pengelola Sarana dan Prasarana - S-1 Teknik Informasi,S-1 Desain Grafis,S-1 Manajemen,S-1 Hukum,S-1 Manajemen Informatika,S-1 Komunikasi,S-1 Administrasi Bisnis,S-1 Periklanan
- (S1) Pengelola Pemasaran - S-1 Manajemen Pemasaran,S-1 Komunikasi,S-1 Kehumasan,S-1 Public Relation
- (S1) Pranata Humas - S-1 Jurnalistik,S-1 Komunikasi
- (S1) Programmer - S-1 Sistem Informasi,S-1 Teknik Informatika,S-1 Ilmu Komputer,S-1 Manajemen Informatika
- (S1) Teknisi Jaringan - S-1 Sistem Komputer,S-1 Sistem Informasi,S-1 Teknik Informatika,S-1 Teknik Komputer
- (D3) Arsiparis - D-III Kearsipan
- (D3) Sekretaris - D-III Sekretaris
- (S1) Penyusun Laporan Keuangan - S-1 Akuntansi
- (S1) Verifikator Keuangan - S-1 Perpajakan
- (SMA) Juru Ukur - SMK Bangunan
- (D3) Juru Ukur - D-III Geodesi
- (S1) Pengelola Perkantoran - S-1 Manajemen Perkantoran
- (S1) Pengelola Lingkungan Masyarakat - S-1 Sosiologi,S-1 Komunikasi
- (S1) Pengelola Kepegawaian - S-1 Psikologi
- (D3) Teknisi Listrik - D-III Teknik Listrik
- (S1) Verifikator Keuangan - S-1 Akuntansi
- (S1) Arsitek - S-1 Teknik Arsitektur
- (D3) Juru Gambar - D-III Sipil,D-III Arsitektur
- (S1) Pengelola Tata Hijau/ Lansekap - S-1 Teknik Lansekap,S-1 Teknik Arsitektur
- (S1) Pengawas Bangunan - S-1 Teknik Sipil
- (D3) Teknisi Mesin - D-III Teknik Mesin
- (D3) Teknisi Elektro - D-III Teknik Elektro
Catatan:
- Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses ketahapan selanjutnya
- Semua tahapan seleksi tidak dipungut biaya apapun alias GRATIS
- Waspadalah terhadap tindak penipuan yang sering terjadi
- Pendaftaran hanya dilakukan secara ONLINE
Tertarik menjadi pegawai Non PNS dilingkungan Kementerian Setneg RI? Silahkan klik Daftar Disini!Baca Juga Loker-pekanbaru Lainnya:
- Lowongan Kerja Pekanbaru di PT. Zurich Topas Life Oktober 2017
- Lowongan Kerja Terbaru Oktober 2017 PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional (BTPN) Syariah
Demikianlah informasi lowongan yang telah kami sampaikan di atas, Loker Terbaru pegawai Non PNS dilingkungan Kementerian Setneg RI Oktober 2017 semoga dapat membantu memudahkan Anda dalam mencari sebuah pekerjaan sesuai dengan bidang dan keinginan Anda.
Jangan lupa like G+ dan fanspage kami di sebelah kanan laman ini,
untuk mendapatkan GRATIS update terbaru lowongan kerja dari kami di akun langsung di akun Google dan Facebook Anda.
Dan Jangan lupa di share ya, agar bisa membantu teman-teman kita yang lain! satu kebaikan Anda sangat berarti untuk orang lain.
Terima Kasih
Posting Komentar
Posting Komentar
Pekerjaan apa yang kamu inginkan ?